Cara Mengambil Gambar Dari Ms. Word – Setelah
anda mengenal Tips Mengambil Gambar Dari File PDF Tanpa Software, maka untuk
selanjutnya anda bisa membaca artikel ini dengan seksama yang judulnya hampir
sama yaitu Cara Mengambil Gambar Dari Ms. Word. Mungkin anda tak banyak tahu
dengan memanfaatkan fasilitas Ms Word, sebenarnya cukup mudah untuk menambil
gambar dalam format JPG atau PNG dan lain sebagainya.
Jika anda sudah searching di google namun
belum mendapatkan triknya maka kali ini anda sangat beruntung menemukan artikel
ini, dan bisa mengikuti trik yang diberikan oleh penulis mengenai Cara
Mengambil Gambar Dari Ms. Word. Selamat mengikuti tutorialnya
Cara Mengambil Gambar Dari Ms. Word
1. Pertama Buka dokume Ms. Word anda yang telah
ada gambarnya
2. Kemudian Save As kembali
3. Lalu pada Save As type, silahkan anda memilih
format “Web Page” seperti gambar berikut
4. Tampilannya akan seperti gambar dibawah ini
dan anda tinggal klik kanan pada gambar tersebut
5. Dan pengambilan gambar dari Ms. Word telah
selesai.
Mudah bukan? Jadi anda tak perlu kebingungan
untuk mengambil atau menyimpan gambar dari Ms. Word dalam format JPG, PNG atau
yang lain. Semoga artikel tentang Cara
Mengambil Gambar Dari Ms.Word dapat membantu anda khususnya bagi pemula yang
mungkin belum memanfaatkan Ms. Word
secara maksimal untuk cara pengambilan gambar dan semoga berhasil. Temukan tips trik lainya DISINI